KB 2 PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN | BIOLOGI XII SEMESTER 1
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
KOMPETENSI DASAR :
3.1 |
Menjelaskan pengaruh factor internal dan factor eksternal terhadap
pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup |
4.1 |
Penyusunan laporan hasil percobaan tentang pengaruh factor eksternal
terhadap proses pertumbuhan dan perkembangan tanaman |
MATERI PEMBELAJARAN :
1. |
Perkecambahan, pertumbuhan primer, pertumbuhan sekunder dan
pembungaan |
2. |
Factor-faktor yang mempengaruhi, factor internal dan factor
eksternal. Factor eksternal terdiri dari gen dan hormone pertumbuhan, sedangkan
factor eksternal terdiri dari cahaya, media, nutrisi, suhu dan kelembapan |
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!
1.
Amati gambar berikut dan tentukan factor apa
yang mempengaruhi perbedaan pertumbuhan dan tentukan apakah factor eksternal
atau internal!
No. |
Fenomena |
Factor yang mempengaruhi |
Factor |
|
Internal |
Eksternal |
|||
1. |
|
|
|
|
2. |
|
|
|
|
3. |
|
|
|
|
2.
Lakukan studi literature dan lengkapi peta
pikiran berikut!
3.
Perhatikan hasil penelitian berikut!
METODE PENELITIAN
Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tipe penelitian
deskriptif dengan pendekatan eksperimen lapangan guna melihat pengaruh
komposisi media hidroponik (pasir, arang sekam dan serbuk gergaji) terhadap
pertumbuhan tanaman tomat. Variable X : komposisi media hidroponik (pasir,
arang sekam dan serbuk gergaji), dan varibel Y: pertumbuhan tanaman tomat
meliputi; tinggi tanaman, jumlah daundan diameter batang. Penelitian ini
dilaksanakan dalam bentuk Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan
perlakuanberbagai komposisi media hidroponik sebagai berikut:
H0 = 1:1:1 (1 Kg pasir : 1 Kg arang
sekam : 1 Kg serbuk gergaji)
H1 = 2:1:1 (2 Kg pasir : 1 Kg arang
sekam : 1 Kg serbuk gergaji)
H2 = 1:2:1 (1 Kg pasir : 2 Kg arang
sekam : 1 Kg serbuk gergaji)
H3 = 1:1:2 (1 Kg pasir : 1 Kg arang sekam : 2 Kg
serbuk gergaji)
HASIL DAN PEMBAHASAN
Berdasarkan hasil penelitian
pengaruh tiga komposisi jenis media hidroponik terhadap pertumbuhan tanaman
tomat, maka diperoleh hasil penelitian sebagai berikut!
1.
Tinggi tanaman
Hasil penelitian tinggi tanaman tomat pada
tiga komposisi media hidroponik disajikan pada table berikut!
Tablel 1. Tinggi tanaman tomat (cm)
Perlakuan |
Kelompok |
Total |
Rata-rata |
||
I |
II |
III |
|||
H0 |
22 |
17 |
22 |
61 |
20,33 |
H1 |
19 |
19 |
17 |
55 |
18,33 |
H2 |
17 |
15 |
15 |
47 |
15,67 |
H3 |
15 |
16 |
18 |
49 |
16,33 |
|
|
|
|
|
17,76 |
Faktor apa yang mempengaruhi
pertumbuhan pada percobaan di atas!
4.
Pada pohon anggur kita sering kali melihat ada
buah yang dibungkus dengan kantong plastic. Apa fungsi kantong plastic
tersebut? Apakah ada kaitannya dengan pertumbuhan dan perkembangan?
Buatlah kesimpulan dari kasus di atas!
5.
6.
LATIHAN SOAL
Jawablah soal-soal berikut dengan benar!
1. |
Biji kacang hijau direndam dalam air
selama 2 jam, lalu dipindahkan ke dalam wadah tertutup. Beberapa hari
kemudian biji mengalami perkecambahan. Peran air pada perkecambahan biji
tersebut adalah… |
|
|
A. |
Merangsang kerja auksin |
|
B. |
Menyerap zat makanan dalam biji |
|
C. |
Merangsang metabolisme embrio dalam
biji untuk tumbuh |
|
D. |
Mengandung zat makanan untuk
pertumbuhan embrio |
|
E. |
Menguraikan zat amilum dalam biji |
2. |
Berikut ini grafik pertumbuhan
kecambah kacang hijau hasil percobaan di tempat gelam dan tempat terang. Kesimpulan hasil percobaan tersebut
adalah… |
|
|
A. |
Pertumbuhan kecambah tidak memerlukan
cahaya |
|
B. |
Pertumbuhan kecambah ditempat gelap
lebih lambat |
|
C. |
Suhu mempengaruhi kecepatan
pertumbuhan kecambah |
|
D. |
Cahaya mempengaruhi pertumbuhan
kecambah |
|
E. |
Cahaya tidak mempengaruhi pertumbuhan
kecambah |
3. |
Dua stek batang tanaman mawar ditanam
pada 2 pot (A dan B) dengan media tanam sekam padi. Setelah tumbuh tunas,
pada pot A diberi pupuk urea, sedangkan pada pot B tidak diberi urea. Setelah
satu bulan ternyata tanamn mawar pada pot A tumbuh lebih cepat daripada
tanaman mawar dari pot B. komponen pupuk urea yang menyebabkan peningkatan
pertumbuhan tanaman mawar adalah… |
|
|
A. |
Fosfor |
|
B. |
Sulfur |
|
C. |
Nitrogen |
|
D. |
Hydrogen |
|
E. |
Karbon |
4. |
Untuk membuat
kecambah dari kacang hijau, biji kacang hijau terlebih dahulu direndam dalam
air, kemudian diletakkan di dalam wadah tertutup. Penutupan wadah dilakukan
karena untuk terjadinya perkecambahan diperlukan… |
|
|
A. |
Air dan cahaya |
|
B. |
Air dan suhu hangat |
|
C. |
Cahaya dan mineral |
|
D. |
Mineral dan nutrisi |
|
E. |
Suhu hangat dan nutrisi |
5. |
Para pedagang buah biasanya memetik
buah sebelum masak. Setelah beberapa hari buah disimpan atau diangkat keluar
kotak, buah ternyata sudah masak, factor yang dapat mengakibatkan pemasakan
buah ini adalah… |
|
|
A. |
Kekurangan oksigen karena disimpan
dalam tempat tertutup |
|
B. |
Tidak terkena cahaya pada saat penyimpanan |
|
C. |
Buah mengeluarkan hormone etilen |
|
D. |
Buah menyerap sitokinin |
|
E. |
Suhu lebih tinggi karena diperam |
6. |
Perhatikan gambar perbandingan pot A
dan pot B. Hormone yang mempengaruhi perbedaan kecepatan pertumbuhan tanaman
tersebut adalah… |
|
|
A. |
Sitokinin |
|
B. |
Auksin |
|
C. |
Giberalin |
|
D. |
Asam absisat |
|
E. |
Gas etilen |
7. |
Seseorang
menginginkan pohon jambu di depan rumahnya rimbun sehingga membuat teduh.
Cara yang harus dilakukan untuk merangsang tumbuhan seperti yang diharapkan
adalah ... |
|
|
A. |
Menyiram dengan jumlah air yang
berlebih |
|
B. |
Menggores-gores batang |
|
C. |
Menyemprot ujung batang dengan
auksin |
|
D. |
Mencangkul tanah disekitarnya |
|
E. |
Memotong ujung batang tanaman |
8. |
|
|
|
A. |
Auksin |
|
B. |
Sitokinin |
|
C. |
Kaukalin |
|
D. |
Giberalin |
|
E. |
Asam absisat |
9. |
|
|
|
A. |
Auksin |
|
B. |
Asam absisat |
|
C. |
Sitokinin |
|
D. |
Giberalin |
|
E. |
Gas etilen |
10. |
Hormone kalin yang berperan dalam
membentuk organ tumbuhan berupa bunga yang terlihat pada gambar adalah… |
|
|
A. |
|
|
B. |
Fitokalin |
|
C. |
ABA |
|
D. |
Kaulokalin |
|
E. |
rizokalin |
TUGAS KELOMPOK
FAKTOR-FAKTOR LINGKUNGAN YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN PADA TUMBUHAN
TUJUAN |
Mengetahui berbagai factor lingkungan yang mempengaruhi pertumbuhan
pada tumbuhan |
ALAT |
Pot kecil, alat tulis |
BAHAN |
Biji kacang hijau, tanah dan air |
CARA KERJA |
Siapkan 50 butir kacang hijau yang telah direndam selama 4 jam Bagilah kelas anda menjadi 4 kelompok |
Kelompok 1 |
Pengaruh cahaya terhadap
pertumbuhan tumbuhan a.
Tanamlah ke dalam 2 pot, masing-masing 5 butir
biji kacang hijau. Pot pertama diletakkan pada tempat yang mendapat cukup cahaya,
sedangkan pot kedua ditutup dengan gardus sehingga tidak mendapat cahaya. b.
Amati pertumbuhannya setelah satu bulan dan
ukur tinggi tanaman kacang hijau yang tumbuh. |
Kelompok 2 |
Pengaruh kompetisi nutrisi
terhadap pertumbuhan tumbuhan a.
Tanamlah biji kacang hijau ke dalam 3 pot. Pot
pertama ditanami 5 butir biji kacang hijau, pot kedua ditanami 15 biji kacang
hijau, dan pot ketiga ditanami 30 biji kacang hijau. Letakkan ketiga pot
tersebut ditempat yang cukup mendapat cahaya. b.
Amati pertumbuhannya setelah satu bulan dan
ukur tinggi tanaman kacang hijau yang tumbuh. |
Kelompok 3 |
Pengaruh kompetisi suhu
terhadap pertumbuhan tumbuhan a.
Tanamlah biji kacang hijau ke dalam 2 pot.
Masing-masing 5 butir biji kacang hijau. Pot pertama diletakkan pada suhu
ruang, sedangkan pot kedua diletakkan pada suhu dingin (di dalam lemari
es/ruangan ber AC) b.
Amati pertumbuhannya setelah satu bulan dan
ukur tinggi tanaman kacang hijau yang tumbuh. |
Kelompok 4 |
Pengaruh kompetisi aerasi
terhadap pertumbuhan tumbuhan a.
Tanamlah biji kacang hijau ke dalam 2 pot.
Masing-masing 5 butir biji kacang hijau. Pot pertama setiap hari disiram
dengan air secukupnya, sedangkan pot kedua disiram dengan air secara
berlebihan. b.
Amati pertumbuhannya setelah satu bulan dan
ukur tinggi tanaman kacang hijau yang tumbuh. |
Catatlah semua data yang kalian peroleh dan lakukan
pengolahan data.
Tidak ada komentar
Jangan lupa tinggalkan komentar disini